TNI Jajaran Kodim 0811 Tuban Kerahkan Personil Pengamanan Pengesahan Warga Baru PSHT Tahun 2023

    TNI Jajaran Kodim 0811 Tuban Kerahkan Personil Pengamanan Pengesahan Warga Baru PSHT Tahun 2023

    TUBAN, – TNI jajaran Kodim 0811 Tuban gelar pengamanan kegiatan Pengesahan warga baru PSHT (Persaudaraan Setia Hati Terate) Tahun 1445 H/2023 M., Cab. Tuban – Pusat Madiun, dengan jumlah peserta 1.562 orang di Padepokan PSHT Cab. Tuban Jl. Raya – Tuban – Semarang Ds. Sugiwaras Kec. Jenu Kab. Tuban, Jum’at (21/07/2023).

    Hadir pula Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, S.E., Wakil Bupati Tuban H. Riyadi, S.H., Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin, Kapolres Tuban AKBP Suryono, S.H., S.I.K., M.H., Anggota DPR RI Fraksi Demokrat Bpk. Didik Mukrianto, Ketum PSHT Pusat Madiun Drs. R. Murjoko, HW., Ketua PSHT Cab. Tuban Bpk. Lamidi, Ketua Ranting PSHT Cab. Tuban Sugeng Sumarno, Sekertaris PSHT Bpk. Warnadi, Ketua Ranting PSHT Se – Kab. Tuban, Pengurus PSHT Se – Kab. Tuban, para tamu undangan dan warga PSHT.

    Sambutan dari Ketua PSHT Cabang Tuban Bpk. Lamidi mengucapkan terima kasih kepada para warga baru PSHT Cabang Tuban yang telah hadir pada kegiatan pengesahan PSHT tahun 2023, dan masing-masing PSHT warga baru, agar selalu ikut menjaga keamanan, ketertiban masyarakat diwilayah.

    “Semoga dengan kehadiran warga baru PSHT, bisa menjaga harkat dan martabat, tidak boleh arogan kepada siapapun, mari ciptakan kabupaten Tuban yang tentram aman dan damai, ” Harap Lamidi.

    Ketua Umum PSHT Pusat Madiun Drs. R. Murjoko, HW., menerangkan pada kesempatan yang berbahagia ini, perkenankan saya mengajak seluruh warga PSHT, untuk bersama-sama memanjatkan puji syukur atas nikmat dan karunia Allah yang dilimpahkan kepada kita semua, sehingga kita dapat menyelenggarakan kegiatan pengesahan warga baru tingkat 1 tahun 2023 dengan penuh khidmat dan dalam keadaan sehat wal afiat.

    “Saya mengharapkan Dewan Pengesah, panitia penyelenggara maupun para calon warga baru sebagai tradisi rutin PSHT Cab. Tuban tahun 2023 diberikan kelancaran, ” Pintanya.

    Dilain tempat, Perwira Seksi Operasional Kodim 0811 Tuban Kapten Inf Prayitno menjelaskan bahwa dalam kegiatan pengesahan warga baru PSHT perlu adanya pengerahan personil pengamaman dari TNI untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak di inginkan.

    “Semoga dengan hadirnya TNI, dapat menciptakan Kabupaten Tuban yang aman dan Kondusif, ” Jelasnya. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Apel Gabungan, Polres Tuban Siap Amankan...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakan Wilayah Yang Kondusif, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Pastikan Lancar Dan Aman, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Kawal Pendistribusian Kotak Suara Pemilu Tahun 2024
    Dukung Asta Cita Polres Tuban Beri Bantuan Pupuk untuk Petani Jagung di Tambakboyo
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Kembali Berulah, Anak-anak Datangi Markas Koramil 0811/11 Kenduruan
    Sejahterakan Hidup Masyarakat, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Karya Bakti Bedah Rumah Milik Bu Muimah
    Sinergitas Koramil 0811/20 Grabagan Dan PDGI Dalam Rangka Bakti Sosial Kepada Anak Yatim Piatu Dan Kaum Dhuafa
    Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Bersama Masyarakat Kerja Bakti Renovasi Rumah Warga Binaan
    Bersatu Dengan Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Petani Tanam Jagung

    Ikuti Kami