Babinsa Koramil 19 Montong Tuban Hadiri Jalan Sehat 1 Abad PSHT Rayon Pakel

    Babinsa Koramil 19 Montong Tuban Hadiri Jalan Sehat 1 Abad PSHT Rayon Pakel

    TUBAN, – Babinsa Koramil 19 Montong Kodim 0811 Tuban menghadiri acara jalan sehat dalam rangka peringatan satu abad persaudaraan setia hati Terate yang di gelar oleh PSHT Rayon Desa Pakel Ranting Montong, Cabang Tuban. Senin (26/09/2022)

    Acara yang dihadiri Babinsa Desa Pakel Serda Tarwan, Ketua PSHT Rayon Pakel Bpk. Wartono dan di ikuti oleh warga PSHT sebanyak 200 orang dengan rute start depan halaman MA Nurul Anwar Desa Pakel menuju arah Desa Jetak kemudian ke arah Desa Sumurgung dan finish kembali ke MA Nurul Anwar dengan jarak tempuh ± 7 KM.

    Kehadiran Babinsa selain untuk bersilaturahmi juga sebgai upaya bentuk cegah dini untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak kita inginkan bersama yang akan menganggu keamanan dan ketertiban di wilayah.

    Babinsa Desa Pakel mengatakan acara jalan sehat memperingati 1 abad PSHT ini tentunya sangat positif bagi warga PSHT yang ada di desa pakel agar terhindar dari hal – hal yang negatif. Diharapkan PSHT Rayon pakel ini bisa terus bersinergi dengan aparatur pemerintah desa dalam segala hal, dan dengan peringatan 1 abad ini perjalanan PSHT terus bertransformasi menjadi organisasi pencak silat yang kuat, berkarakter, dan dicintai masyarakat, serta terus mendedikasikan seluruh karya dan pengabdiannya untuk bangsa, negara dan masyarakat Indonesia.

    Lanjut Babinsa berharap persaudaraan setia hati terate sebagai bagian kekuatan dan kekayaan budaya asli bangsa Indonesia semoga terus menjadi penjaga dan pelestari budaya bnagsa, PSHT akan terus konsisten menjadi perekat kebhinekaan untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.” tutupnya. (Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 01 Kota Tuban Tanamkan Disiplin...

    Artikel Berikutnya

    Danramil Soko Tuban Orang Tua Asuh Penderita...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Dukung Asta Cita Polres Tuban Beri Bantuan Pupuk untuk Petani Jagung di Tambakboyo
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Ciptakan Lingkungan sekolah yang berkolaboratif, TK Ngudi Utomo Dan KB Kartika Kencana Ngadipuro Datangi Markas Koramil 0811/08 Widang
    Kembali Berulah, Anak-anak Datangi Markas Koramil 0811/11 Kenduruan
    Sejahterakan Hidup Masyarakat, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Karya Bakti Bedah Rumah Milik Bu Muimah
    Sinergitas Koramil 0811/20 Grabagan Dan PDGI Dalam Rangka Bakti Sosial Kepada Anak Yatim Piatu Dan Kaum Dhuafa
    Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Bersama Masyarakat Kerja Bakti Renovasi Rumah Warga Binaan
    Bersatu Dengan Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Petani Tanam Jagung

    Ikuti Kami