Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Bersama Adik Adik Pramuka Melaksanakan Bakti Sosial Aksi Pramuka Peduli Sampah

    Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Bersama Adik Adik Pramuka Melaksanakan Bakti Sosial Aksi Pramuka Peduli Sampah

    TUBAN, – Kepdeulian Babinsa Koramil 0811/01 Kota dalam rangka memperingati Hari Bulan Amal Bakti Pramuka, bersama adik adik pramuka menggelar “Bakti Sosial Aksi Pramuka Peduli Sampah” yang dilaksanakan di kawasan wisata Pantai Boom Kelurahan Kutorejo Kecamatan Tuban. Jum’at (24/6/2022)

    Aksi gotong royong membersihkan sampah tersebut melibatkan seluruh anggota pramuka, baik dari tingkat SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA/ SMK mulai dari tingkatan siaga, penggalang, penegak dan pandega yang ada di wilayah Kota Tuban.

    Saat dimintai pendapat mengenai tanggapannya tentang kegiatan Bakti Sosial Aksi Pramuka Peduli Sampah ini, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Serma Sukri menuturkan, Ini merupakan bentuk kepedulian kita bersama terhadap lingkungan, kegiatan ini bisa menjadikan pelajaran agar kita tidak membuang sampah sembarangan. “Dengan membuang sampah sembarangan, sama saja kita merusak lingkungan. Jika ingin lingkungan yang asri dan bersih, jagalah lingkungan kita agar terbebas dari sampah, ” ucap  Babinsa

    Sementara itu, Pasiter Kodim 0811 Tuban Kapten Czi Khairil Anwar mengatakan, pencemaran lingkungan itu disebabkan oleh sampah non organik.

    “Lebih baik kalau sampah non organik itu dikelola menjadi bahan kerajinan dan bisa menambah perekonomian masyarakat. Mari kita lestarikan lingkungan untuk tidak membuang sampah dan bedakanlah mana jenis sampah organik dan mana sampah non organik, ” ucap Khairil.

    Ditambahkan Khairil “Kebersihan lingkungan merupakan taggung jawab kita bersama kita tidak boleh menggnatungkan kepada dinas kebersihan saja, jadi melalui Hari Bulan Amal Bakti Pramuka ini, TNI bersama adik adik Pramuka ikut serta dalam membersihkan dan menjaga lingkungan di pesisir pantai ini, ” ujarnya.

    Anggota Pramuka diharapkan bisa menjadi pelopor melalui aksi peduli sampah ini, terutama sampah dari bahan non organik yang tidak bisa terurai oleh tanah.

    Hal ini sesuai dengan bunyi “Dasa Darma Pramuka nomor dua yang berbunyi ‘Cinta Alam dan Kasih Sayang Sesama Manusia’. Tentu ini menjadi semakin relevan saat isu lingkungan semakin gencar dan membutuhkan kepedulian dan aksi nyata kita bersama, khususnya peran adik adik Pramuka” Pungkas pasiter.” (Pendim 0811)

    TUBAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Ketua Persit KCK Cab. XXVI Dim 0811 Tuban...

    Artikel Berikutnya

    Satlantas Polres Tuban Berikan Penjelasan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Pastikan Lancar Dan Aman, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Kawal Pendistribusian Kotak Suara Pemilu Tahun 2024
    Dukung Asta Cita Polres Tuban Beri Bantuan Pupuk untuk Petani Jagung di Tambakboyo
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Pasar Desa Jatirogo Di Lalap Si Jago Merah, Babinsa Bersama Warga Berjibaku Padamkan Dengan Cepat
    Kembali Berulah, Anak-anak Datangi Markas Koramil 0811/11 Kenduruan
    Sejahterakan Hidup Masyarakat, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Karya Bakti Bedah Rumah Milik Bu Muimah
    Sinergitas Koramil 0811/20 Grabagan Dan PDGI Dalam Rangka Bakti Sosial Kepada Anak Yatim Piatu Dan Kaum Dhuafa
    Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Bersama Masyarakat Kerja Bakti Renovasi Rumah Warga Binaan
    Bersatu Dengan Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Petani Tanam Jagung

    Ikuti Kami